Universitas Bakrie dan InDrive Menandatangani Perjanjian Kerjasama untuk Riset Survei Dinamika Transportasi Online
Jakarta, Indonesia - Universitas Bakrie dan InDrive menandatangani perjanjian kerjasama pada hari Kamis, 2 Februari 2023, untuk melakukan riset survei skala nasional tentang dinamika transportasi online di Indonesia.